Pelatihan Manajemen dan Kewirausahaan

Oleh: Anselmus Leki . 18 September 2021 . 08:48:37

Rangkaian Kegiatan Dies Natalis UNG yang Ke-58, Fakultas Ekonomi melaksanakan pelatihan Manajemen Usaha dan Kewirausahaan bagi pelaku Usaha Baru UMKM/IMKM, kegiatan ini di dampingi oleh UMKM Center Fakultas Ekonomi, Pusat Studi ini akan melakukan pendampingan dan memfasilitasi UMKM yang ada di Gorontalo, kehadiran UMKM center itu sangat penting, kampus harus terlibat, program kerja dalam pengabdian masyarakat, point pengembangan ekonomi kreatif disekitar kampus, pendampingan untuk mengembangakan ekonomi masyarakat.

Agenda

26 - 28 Maret 2024

Asesmen Lapangan Pendirian Program Studi Doktor Ekonomi

Asesmen Lapangan Pendirian Program Studi Doktor Ekonomi

16 November 2023 - 7 Desember 2024

Pemilihan Dekan Fakultas Ekonomi

Pemilihan Dekan Fakultas Ekonomi Periode 2023 - 2027

19 - 21 Oktober 2023

TEMAN 10

Temu Masyarakat Akuntansi Multiparadigma Indonesia Ke-10

31 Juli - 02 Agustus 2023

Pra Kongres APE-LPTK Tahun 2023

Pra Kongres APE-LPTK Tahun 2023 akan di laksanakan di Hotel Aston Kota Gorontalo, Tanggal 31 Juli - 2 Agustus 2023